Konsep ini memakai ilmu dasar fisika mekanika fluuida, Menggunakan Prinsip aliran fluida, dimana fluida itu sendiri memiliki karakteristik kesensitifan pada kondisi tertentu.
Pada proses kali ini menggunakan prinsip pada mekanika fluida yaitu hukum bernouli. Dimana pada aliran sistem pompa ini terdapat peningkatan pada kecepatan fluida, sehingga terjadi penurunan tekanan pada aliran tersebut.
Bisa didefinisikan yaitu jumlah energi pada titik sumber = jumlah energi pada titik lain.
mekanika fluida memiliki karakteristik suatu zat yang tidak tahan terhadap gaya geser. beberapapun kecilnya gaya geser akan menyebabkan perubahan dan perbedaan bentuknya. fluida sama dengan materi yang bukan dalam keadaan padat dimana atom atom atau molekul bebas bergerak diantara mereka walaupun dalam keadaan saling terikat, seperti pada suatu gas .Baik likuida dan gas keduanya adalah fluida karena keduanya dapat mengalir (benda alir) dan berubah bentuk.
Bila gas memiliki volume tetap; gas tidak memiliki volume tetap. Pada aliran fluida sifat bias dikatogorikan sebagai aliran cair dan gas: Pada Cair Molekul terikat secara longgar tapi berdekatan |
Tekanan yang terjadi karena gaya grafitasi |
Tekanan terjadi tegak lurus bidang |
Pada gas:
Molekul bergerak bebas dan saling bertumbukan |
Tekanan akibat tumbukan antar molekul |
Tekanan terjadi tidak tegak lurus bidang |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar